Berikut adalah cara melakukan instalasi Flutter
1. INSTALL FLUTTER
1. Extract flutter di disk yang diinginkan (misalnya di C:\), jangan di Program Files
2. Buka isinya dan jalankan flutter_console.bat
3. Search di Windows "Environtment Variable"
4. Masukkan path flutter\bin di dalam Path
5. Jalankan di CMD : flutter doctor, dan lihat apa yang belum terinstall
2. SETTING IDE
1. Install VSCODE
2. Install Extension flutter
3. INSTALL ANDROID STUDIO
1. Install Android Studio sampai selesai, pilih instalasi standart
2. Ketika semua sudah selesai Install Plugin Flutter di Android Studio SDK Manager
3. Jalankan di CMD : flutter doctor, dan lihat apa yang belum terinstall
4. SETTING MOBILENYA DEVELOPER MODE
1. Pengaturan dan klik About Phone
2. Klik versi HPnya 7 kali
3. Masuk ke Opsi Pengembang
4. Aktifkan Debugging USB
1 Comments
Keren, singkat padat dan jelas. Kalau butuh yang detail mampir y gan :)
ReplyDelete